Instalasi Debian Etch

Debian adalah sistem operasi bebas yang dikembangkan secara terbuka oleh banyak programer sukarela(pengembang Debian) yang tergabung dalam Proyek Debian. Sistem operasi Debian adalah gabungan dari perangkat lunak yang dikembangkan dengan lisensi GNU, dan utamanya menggunakan kernel Linux, sehingga populer dengan nama Debian GNU/Linux.
Sistem operasi Debian yang menggunakan kernel Linux merupakan salah satu distro Linux yang populer dengan kestabilannya. Dengan memperhitungkan distro berbasis Debian, seperti Ubuntu, Xubuntu, Knoppix, Mint, dan sebagainya, maka Debian merupakan distro Linux yang paling banyak digunakan di dunia. Source : www.id.wikipedia.org
Debian adalah salah satu sistem operasi yang sangat stabil, apalagi kalau digunakan untuk keperluan server. Anda bisa download gratis tutorial instalasi Debian dengan menglik tulisan download dibawah

DOWNLOAD

0 Response to Instalasi Debian Etch

Posting Komentar

Silahkan Comment ya untuk kebaikan blog ini...Kritik,saran kami terima dengan senang hati...